Pelatihan Softskill bagi Calon Wisudawan ISI Yogyakarta periode Maret 2017
- 13 March 2017
- Posted by: hoho
- Category: Berita dan info
No Comments
Kamis, 9 Maret 2017 telah berlangsung pelatihan softskill bagi calon wisudawan ISI Yogyakarta. Bertempat di Ajiyasa FSR ISI Yogyakarta, acara ini diselenggarakan oleh PPKK (Pusat Pengembangan Karir dan Kewirausahaan), dengan pembicara :
- R.M. Kristiadi, S.Sn (Seniman, Produser TV, Alumni ISI Yogyakarta)
- Gita Aulia, M.Psi (Counselor ECC UGM, Psychologist, Trainer)
Pelatihan Softskill ini dihadiri sekitar 150 orang calon wisudawan.
Pelatihan Softskill bagi calon wisudawan periode Maret 2017 ISI Yogyakarta
(Khairully)